TMMD Ke-113 Tahun 2022, Sinergitas TNI-Polri dan Masyarakat Bangun Nagari

    TMMD Ke-113 Tahun 2022, Sinergitas TNI-Polri dan Masyarakat Bangun Nagari

    Pasaman, - Selain keterlibatan TNI dalam satuan tugas TNI manunggal membangun desa (TMMD) ke-113, Polri dan Warga Nagari Ganggo Hilia juga ikut serta dalam mensukseskan program-program TMMD.

    Sebagai garda terdepan menjaga NKRI, TNI-Polri dan masyarakat harus senantiasa solid dan kompak seperti yang terlihat pada program TMMD ke-113 Kodim 0305/Pasaman ini. 

    Tampak TNI-Polri tetap kompak melaksanakan pembangunan di drainase jalan Bonjol - Suliki. Mereka bersatu, bersinergi membangun negeri di wilayah Kabupaten Pasaman dalam program TMMD ke-113.

    "Kami anggota TNI dan Polri yang bertugas di Kabupaten Pasaman ini selalu solid dan kompak, terutama dalam menjaga dan membangun negeri ini, " kata Pasi Ter Kapten Inf Jarmen Sinaga.

    PASAMAN SUMBAR
    Syafrianto

    Syafrianto

    Artikel Sebelumnya

    Budidaya Ikan Nila, Satgas TMMD ke-113 Kodim...

    Artikel Berikutnya

    Jembatan Ambruk Dihantam Banjir, Anggota...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pimpin KTT World Water Forum, Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden Jokowi Di Bali
    Banyak Kalangan Berharap Kasus Karen Diputus Hakim Berdasarkan Keadilan dan Ketuhanan yang Maha Esa
    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali

    Ikuti Kami